Website Resmi SDIT Jabal Nur

Profil Sekolah

Visi dan Misi

VISI

  ” Unggul dalam Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan berkarakter Islami ”

Indikator Visi:
 
  1. Memperoleh nilai ujian akhir nasional maupun ujian akhir sekolah sesuai target;
  2. Menjuarai lomba / kejuaraan olimpiade di berbagai bidang;
  3. Memiliki ruang multimedia dengan akses internet;
  4. Terbentuknya empat karakter Islami;
  5. Terbentuknya empat keterampilan abad 21;
  6. Terbentuknya warga negara agamis.

MISI

    1. Melaksanakan pembelajaran dan bimbingan secara intensif melalui pembelajaran tematik integratif dan PAIKEM (Pembelajaran Aktif, Inovatif, Kreatif, Efektif, dan Menyenangkan);
    2. Mengembangkan Pembelajaran berbasis Teknologi;
    3. Mengoptimalkan guru dan siswa dalam kegiatan pembelajaran dan bimbingan;
    4. Mengembangkan bidang agama, pengetahuan dasar, bahasa, olahraga, seni, dan iptek sesuai dengan bakat, minat, dan potensi siswa;
    5. Mengembangkan ekstrakurikuler di bidang seni;
    6. Mengembangkan ekstrakurikuler di bidang sains;
    7. Menanamkan dan menerapkan pendidikan agama dan pendidikan karakter secara terprogram, intensif dan terpadu, sehingga menjadi landasan kearifan dalam bertindak.
    8. Membudayakan kegiatan 5 S yaitu senyum, salam, sapa, sopan, dan santun pada seluruh warga sekolah.
    9. Menjalin kerjasama yang harmonis antara warga sekolah dan masyarakat.
  1.  
  2.  
  3.  
  4. TUJUAN
  5.  
    1. Mencapai nilai rata-rata kelulusan 24,00;
    2. Masuk dalam 3 besar tingkat kecamatan dalam Olimpiade Sains Nasional dan Klinik Sains;
    3. Masuk dalam 10 besar tingkat kabupaten dalam Olimpiade Sains Nasional dan Klinik Sains;
    4. Masuk dalam 3 besar tingkat kecamatan dalam FLSSN, OOSN dan MTQ;
    5. Masuk dalam 5 besar tingkat kabupaten dalam FLSSN, OOSN dan MTQ;
    6. Melaksanakan sudut baca dan literasi;
    7. Melaksanakan sholat dhuha lima kali dalam satu minggu;
    8. Melaksanakan sholat dhuhur dan ashar berjamaah empat kali dalam satu minggu;
    9. Melaksanakan market day satu pekan sekali;
    10. Mempunyai dua belas paguyuban yang aktif dalam proses kemajuan sekolah;
  6.  
  7.  

Sejarang Singkat

 PROFIL
 
Profile Sekolah Dasar Islam Terpadu (SDIT) Jabal Nur adalah lembaga pendidikan formal di bawah naungan Yayasan Wali Murid Nurul Ittihad. Lembaga ini menyelenggarakan proses pendidikan berciri khas Islam dengan system full day school (belajar sehari penuh) dan kurikulum terpadu (ilmu kauniyahqauliyah) plus keteladanan (uswatun hasanah). Sehingga diharapkan dapat menanamkan nilainilai agama sejak dini, membiasakan anakanak berperilaku Islami dalam kehidupan seharihari. Menjaga keseimbangan antara fikir, dzikir, iptek dan imtaq serta dunia dan akhirat. SDIT Jabal Nur menerapkan kurikulum 2013 dan juga konsep pembelajaran terpadu (thematic learning, bercerita penuh makna, belajar bersama alam, diskusi, belajar aktif, keterpaduan imtaq dan iptek)

Sarana & Prasarana

Berikut ini adalah sarana dan prasarana yang ada di sekolah :

  1.  Kelas I A
  2.  Kelas 1 B
  3.  Kelas 1 C
  4.  Kelas 2 A
  5.  Kelas 2 B
  6.  Kelas 2 C
  7.  Kelas 3 A
  8.  Kelas 3 B
  9.  Kelas 4 A
  10.  Kelas 4 B
  11.  Kelas 5 A
  12.  Kelas 5 B
  13.  Kelas 6 A
  14.  Kelas 6 B
  1.  Ruang Kepala Sekolah
  2.  Ruang Tata Usaha
  3.  Ruang Lobi
  4.  Ruang Guru
  5.  Ruang BK/BP
  6.  Ruang Piket
  7.  Ruang Gudang
  8.  Gazebo
  9.  Wifi 
  10.  LCD Proyektor (Kelas Tertentu)
  1.  Perpustakaan
  2.  Masjid
  3.  Aula
  4.  Parkir
  5.  Musholla Guru
  6.  WC Guru
  7.  WC Laki-laki
  8.  WC Perempuan
  9.  Koperasi
  10.  Kantin
  11.  Lapangan Olah Raga
  12.  Kolam Renang 

Struktur Organisasi

Struktur organisasi sekolah akan kami update disini

Program Kerja

LAYANAN :
 
  1. Agenda mingguan (market day, ekstrakurikuler, futsal), agenda semester (outbond, POMG, class meeting), agenda tahunan (pesantren, PPL, mabit untuk kelas 5 dan 6, akhirussanah, syawalan, cek kesehatan
  2. Kelas nyaman, perpustakaan, lab.komputer, alat peraga pendidikan, dapur, tempat ibadah, fasilitas olahraga, unit kesehatan, hot spot area
  3. Iqro’, tahfidzul Qur’an, TIK, Bahasa Inggris, Bahasa Arab, Pembiasaan (life skill)

Program Unggulan

1. Menjadi Sekolah Standar Nasional (SSN)
2. Mengembangkan Sikap dan Kompetensi Keagamaan
3. Mengembangkan Potensi Siswa Berbasis Multiple Intelligance
4. Mengembangkan Budaya daerah
5. Mengembangkan Kemampuan bahasa dan Teknologi Informasi
6. Meningkatkan Daya serap Ke Dunia Kerja

Program Pengembangan Sarana Prioritas

1. Membangun 5 Ruang kelas Belajar dengan konstruksi bangunan 3 tingkat
2. Membangun 1 ruang Belajar di lantai 2 gedung lama
3. Membangun Ruang Lab Praktek 3 buah
4. Pembangunan Kantin Siswa
5. Perbaikan dan Pengecetan Lapangan Olah Raga
6. Pengembangan Jaringan Infrastruktur LAN (Intranet dan Internet)
7. Pengembangan Sistem Informasi Sekolah (SIS)
8. Melengkapi Sarana dan Prasarana Perpustakaan dan Lab Komputer
9. Renovasi Aula
10. Renovasi Tampilan Depan Skolah/Gerbang Sekolah
11. Melengkapi alat praktek

Kondisi Siswa

Siswa-siswa SD IT Jabal Nur alhamdulillah selalu bersemangat di sekolah dan aktif dalam mengikuti pembelajaran. Selain belajar, siswa SD IT Jabal Nur juga melaksanakan ibadah kepada Allah di sekolah, lho! 

Komite Sekolah

Semenjak diluncurkannya konsep Manajemen Peningkatan Mutu Berbasis Sekolah dalam sistem manajemen sekolah, Komite Sekolah sebagai organisasi mitra sekolah memiliki peran yang sangat strategis dalam upaya turut serta mengembangkan pendidikan di sekolah. Kehadirannya tidak hanya sekedar sebagai stempel sekolah semata, khususnya dalam upaya memungut biaya dari orang tua siswa, namun lebih jauh Komite Sekolah harus dapat menjadi sebuah organisasi yang benar-benar dapat mewadahi dan menyalurkan aspirasi serta prakarsa dari masyarakat dalam melahirkan kebijakan operasional dan program pendidikan di sekolah serta dapat menciptakan suasana dan kondisi transparan, akuntabel, dan demokratis dalam penyelenggaraan dan pelayanan pendidikan yang bermutu di sekolah.

Agar Komite Sekolah dapat berdaya, maka dalam pembentukan pengurus pun harus dapat memenuhi beberapa prinsip/kaidah dan mekanisme yang benar, serta dapat dikelola secara benar pula.

Prestasi Siswa

DAFTAR PRESTASI SISWA SISWI SD IT JABAL NUR

TAHUN AJARAN 2019-2020

 

1. Juara I Elementary School Futsal Competition 2019 UNY

2. Juara IV Elementary School Futsal Competition 2019 UNY

3. Juara I MTQ 2019 Cabang Lomba Puitisasi Saritilawah Putra

4. Juara II MTQ 2019 Cabang Lomba Lukis Islami Putra

5. Juara II MTQ 2019 Cabang Lomba Adzan

6. Juara II MTQ 2019 Cabang Lomba Pidato Putri

7. Juara III MTQ 2019 Cabang Lomba CCA

8. Juara IV MTQ 2019 Cabang Lomba Adzan

9. Juara I O2SN 2019 Cabang Lomba Catur

10. Juara I O2SN 2019 Cabang Lomba Silat

11. Juara I O2SN 2019 Cabang Lomba Athletics Kids

12. Juara II O2SN 2019 Cabang Lomba Sepak Bola

13. Meraih Top Score dan Pemain Terbaik Sepak Bola O2SN 2019

14. Juara IV Olimpiade Sains 2019 Tingkat Provinsi

15. Juara I tunggal putri POPKAB KAB Sleman 2019

16. Juara II kelas H putri POPKAB KAB Sleman 2019

17. Juara III kelas K putra POPKAB KAB Sleman 2019

18. Juara III kelas F putra Kejurkab tingkat SD KAB Sleman 2020

19. Juara I O2SN 2020 cabang Sepak bola

20. Juara III O2SN 2020 cabang Silat

21. Juara I Pildacil tingkat SD/MI 2020 Bina Umat Competition Series

22. Juara II PPMBI IPA KEC Gamping 2020

23. Juara I PPMBI MATEMATIKA KEC Gamping 2020

24. Juara I KSN (Kompetensi Sains Nasional) MATEMATIKA KEC Gamping 2020

25. Juara III KSN (Kompetensi Sains Nasional) MATEMATIKA KEC Gamping 2020

Share this 

Facebook 0
WhatsApp
Twitter
Google+ 0
Email